Kunjungi Situs Natal
https://natal.sabda.org
Masa liburan akhir tahun sering dinanti-nantikan banyak orang. Pada masa liburan ini, banyak orang akan menikmatinya dengan berkumpul bersama teman/saudara. Berdoalah supaya selama masa liburan ini, orang-orang percaya dapat menggunakan setiap kesempatan dengan melakukan kegiatan-kegiatan yang berguna, termasuk memberitakan Kabar Baik kepada teman/saudara yang mereka temui.