Mendoakan Kitab Suci: Doa untuk Gereja Anda
Sebagian besar dari kita tahu bahwa kita harus berdoa untuk gereja kita.
Akan tetapi, jika Anda seperti saya, Anda belum cukup memikirkan tentang bagaimana seharusnya Anda berdoa.
Terpikir oleh saya bahwa pertanyaan ini perlu untuk dipikirkan.
