Klik x untuk menutup hasil pencarianCari di situs Doa
Sel | ||
---|---|---|
Start: 07/31/2018 5:01 am
Selama tahun 2017, sedikitnya 52 orang Kristen ditangkap. Banyak dari mereka (terutama yang bertobat) telah dianiaya dan dihukum masuk penjara untuk jangka waktu yang lama. Keluarga mereka dipermalukan di hadapan banyak orang. Berdoalah untuk orang-orang percaya ini saat keluarga mereka mungkin menyangkali mereka. Start: 07/31/2018 5:01 pm
Aslan dan Mahmad dengan setia memberitakan Injil kepada orang-orang di daerah mereka. Beberapa orang bahkan menerima Yesus. Sebagai akibatnya, para pejabat memanggil mereka ke kantor polisi, di situ mereka dipukuli dan didenda berat. Berdoalah untuk keamanan mereka dan kondisi emosional/fisik mereka. Start: 07/31/2018 5:01 pm
Sebelum berdirinya pengadilan, masyarakat lebih memercayakan penyelesaian masalah mereka kepada hukum adat atau agama yang mereka percaya dapat menolong mengatasi permasalahan yang terjadi. Mari kita berdoa bagi setiap masyarakat yang sedang mencari keadilan agar dapat ditolong melalui keberadaan pengadilan ini. Berdoalah bagi setiap petugas pengadilan agar dapat memutuskan setiap perkara dengan hikmat dan adil bagi pihak-pihak yang berselisih. |