OD: Jumat, 9 April 2021 -- Cina

21 / 4 / 2021
admin

Di beberapa bagian di Cina, pemerintah tidak mengizinkan anak-anak dan remaja di bawah 18 tahun pergi ke gereja. Berdoalah agar Tuhan selalu hadir dalam kehidupan anak-anak ini.