OD: Minggu, 10 Maret 2024

13 / 3 / 2024
admin

Bangladesh
Berdoalah untuk Jashim yang dipukuli oleh keluarganya pada 2022. Meskipun masih dalam proses pemulihan, pelatihan oleh mitra lokal membantu dia dan istrinya untuk memproses apa yang telah terjadi. "Saya telah mengampuni mereka," ujarnya. "Saya mencoba membangun kembali hubungan yang retak, dan itu berhasil." Berdoalah agar hubungan yang dipulihkan ini semakin kuat.