Berdoa untuk Iran

05/01/2009 11:58 am
Etc/GMT+7

Iran (69 juta), Ibukota Teheran (8 juta), agama Islam 98%, Ortodoks Armenia 0,2% (150.000), orang Kristen Injili lebih dari 250 ribu orang (ada orang yang mengirakan bahwa jumlah ini lebih tinggi lagi), jumlah ini meningkat terus. Meskipun agama Kristen dalam UUD memunyai satu hak sebagai agama, tetapi tekanan terhadap orang Kristen di Iran makin tinggi, banyak umat Kristen ditangkap untuk diinterogasi, bahkan banyak yang akhirnya ditahan. Mereka yang ada di penjara berhadapan dengan situasi yang sulit dan penganiayaan. Orang Kristen di mana saja dirugikan. Kalau tidak ditahan, gerak gerik mereka diawasi. Banyak yang lari ke luar negeri, karena tidak bisa bertahan dalam ketidakadilan. Pada 12 Juni 2009, akan diadakan pemilihan presiden baru. Berdoalah, bahwa seorang yang dari bagian reform akan dipilih.

Komentar