20 / 5 / 2019
Sumber
Ada begitu banyak komunitas Kristen yang dapat menolong anak muda untuk mengenal Tuhan, salah satunya adalah komisi pemuda/remaja di gereja. Marilah kita berdoa agar komisi pemuda/remaja di berbagai gereja dapat memperlengkapi anak-anak muda Kristen agar dapat semakin mengenal dan mengalami Tuhan secara pribadi. Doakan juga agar orang-orang yang terlibat dalam melayani anak-anak muda ini senantiasa mengandalkan hikmat dari Tuhan dan bersungguh-sungguh dalam mengerjakan pelayanan mereka.
- Log in to post comments