Berdoa untuk Afghanistan

05/03/2009 12:00 pm
Etc/GMT+7

Afghanistan (30 juta), Ibukota Kabul (3 juta). Agama Islam secara radikal, semua agama lain dilarang keras. Sayang, situasi keamanan merosot, terus menerus ada kekerasan yang menelan banyak korban jiwa. Hidup bagi orang asing makin susah, karena mereka harus membayar pajak yang tinggi, kontrak rumah tinggi, biaya imigrasi. Di samping itu keamanan untuk mereka makin lama makin susah. Tidak gampang untuk tetap tinggal dan melayani di situ.

Komentar