Berdoa bagi Bangladesh

1 / 9 / 2009
admin

Open Doors memberikan beasiswa kepada sepuluh pemimpin selama 1 tahun studi mereka di Centre for Religious Study. Berdoa agar mereka bertumbuh dalam pengetahuan yang benar akan kebenaran dan kasih terhadap Tuhan dan ciptaan-Nya.