Berdoa bagi Mauritania

12/26/2010 3:40 am
Asia/Jakarta

Berdoalah bagi berkat Tuhan dan penghiburan-Nya atas saudara-saudara kita yang mengalami pergumulan finansial. Berdoa agar mereka beriman dan percaya bahwa Tuhan tidak akan lalai memelihara hidup mereka.

Komentar