Merayakan 30 tahun
melayani bersama
Seorang perempuan Kristen dipenjara selama 2 tahun atas tuduhan mengejek agama lain. Meskipun polisi tidak menemukan bukti-bukti yang kuat namun pemimpin di area tersebut menuntut agar perempuan ini dihukum mati. Berdoalah bagi campur tangan dan perlindungan Tuhan untuk Saudari ini dan putranya.