edisi 92 - Menyediakan Waktu Bersama Tuhan (1)

Menyediakan Waktu Bersama Tuhan (1)

Salam kasih,

Desember tiba dan Natal telah di depan mata! Pada bulan ini, banyak umat kristiani yang tengah sibuk menyiapkan berbagai acara untuk memperingati kelahiran Yesus, baik di gereja, di rumah, maupun di berbagai komunitas pelayanan. Latihan paduan suara, latihan drama, bakti sosial, menjadi panitia acara natal, menyiapkan bingkisan, adalah sebagian dari kesibukan khas di bulan Desember yang lekat dengan Natal. Desember kemudian dipenuhi dengan ingar-bingar kesibukan Natal sehingga tak jarang menutupi makna Natal yang sesungguhnya.  ... selengkapnya »

Menggunakan Waktu Sendiri Bersama Allah

Dalam bukunya (saya kira) "The Grass Is Always Greener Over The Septic Tank" ("Rumput Selalu Lebih Hijau di Sekitar Tangki Kakus" - red), Erma Bombeck berbicara tentang apa yang terjadi pada ibu rumah tangga pinggiran kota. Jika tidak hati-hati, menjadi seorang istri yang membesarkan anak tanpa menemukan makna di luar pekerjaan rumah tangga, mungkin dapat menjadikan seorang wanita memudar ke latar belakang kehidupan keluarganya, kehilangan semua eksistensi yang ada.  ... selengkapnya »

Komentar


Syndicate content