29 / 6 / 2018
Sumber
Allah sedang memakai mimpi dan penglihatan untuk menunjukkan Kristus kepada orang-orang Somalia. Orang-orang lain memakai situs web dan saluran YouTube untuk mengakses Kitab Suci dan khotbah di Somali. Berdoalah bersama dengan orang-orang percaya yang sembunyi-sembunyi di Somalia saat mereka menghidupi imannya.
- Log in to post comments