KADOS: 18 Desember 2020 -- Donatur PPA

12/18/2020 2:28 pm
Asia/Jakarta

PPA (Pusat Pengembangan Anak) merupakan salah satu wadah yang sangat cocok untuk menarik anak menuju pengenalan akan Kristus. Marilah kita berdoa agar semakin banyak PPA di Indonesia yang mendapatkan bantuan dari donatur sehingga pelayanan PPA semakin luas dalam mengembangkan sayapnya. Berdoalah juga agar para donatur juga diberkati oleh Tuhan sehingga mereka senantiasa setia dalam membantu pelayanan PPA di tengah gereja-gereja Tuhan.

Komentar