3 / 8 / 2015
Sumber
Hari-hari ini, kaum muda Kristen di Aljazair begitu berapi-api di dalam Tuhan dan termotivasi untuk mengabarkan Injil kepada saudara-saudari dari agama M. Berdoalah agar mereka menemukan cara yang efektif dalam membagikan iman di dalam Kristus kepada bangsanya.
- Log in to post comments