OD: Jumat, 16 Juli 2021 -- India

18 / 8 / 2021
admin

Berdoalah agar damai memenuhi 75 orang percaya yang bertobat di India, yang telah dipukuli oleh gerombolan lebih dari 2.000 orang yang marah. Rumah mereka juga hancur.