OD: Minggu, 23 Juli 2023

24 / 7 / 2023
admin

Filipina
Anak-anak yang berasal dari latar belakang muslim menghadiri kelas literasi bulanan agar dapat menerapkan apa yang mereka pelajari dalam kehidupan mereka. Berdoalah agar nilai-nilai Kristen yang mereka pelajari membawa perubahan yang positif dalam hidup mereka.