OD: Minggu, 3 Desember 2023

13 / 12 / 2023
admin

Indonesia
Bulan lalu telah diadakan Hari Wanita Berdoa di Lombok. Banyak peserta yang merasa teberkati melalui kesaksian-kesaksian para wanita yang mengalami persekusi karena iman mereka, tetapi menang atasnya. Berdoalah agar para peserta ini tetap mempertahankan iman mereka dalam keadaan apa pun.