OD: Sabtu, 15 Juli 2023

12 / 7 / 2023
admin

Somalia
Di Somalia, masyarakat mengharapkan semua orang menjadi muslim. Orang-orang Kristen yang merahasiakan iman mereka bisa mengalami penindasan fisik dan pengucilan. Berdoalah agar toleransi yang lebih besar dapat terwujud di negara tersebut.