Hakikat Iman
"Iman adalah dasar dari segala sesuatu yang kita harapkan dan bukti dan segala sesuatu yang tidak kita lihat." (Ibrani 11:1)
Iman bukanlah perasaan misterius yang kita temukan dalam diri kita, melainkan akibat alami karena pengenalan akan Kristus, baik melalui Kitab Suci maupun dalam kehidupan kita. Iman adalah pandangan ke luar, bukan ke dalam.